Parket Kayu yang diaplikasikan pada Lapangan Olah raga

Banyak sekali Lapangan Olah Raga Indoor yang menggunakan Lantai Parket Kayu. Mulai dari Lapangan Basket, Lapangan Badminton, Bola Volley, dan jenis kebutuhan lainnya.

Berbagai jenis Parket Kayu yang bisa anda pilih

Disini anda bisa menemukan berbagai jenis produk parket kayu yang bisa anda pilih sesuai dengan selera anda,

Berbagai jenis Produk Decking Kayu

Temukan Produk Decking yang anda butuhkan disini, Tersedia berbagai jenis pilihan Produk Decking Kayu untuk kebutuhan Exterior rumah anda dengan kualitas yang sangat baik.

Barbagai Project pemasangan Decking sebagai Inspirasi

Disini anda bisa melihat bagaimana decking kayu diaplikasikan pada area outdoor rumah anda yang mampu meberikan nuansa yang sangat berbeda dari biasanya.

Contoh Pemasangan Parket Kayu untuk Rumah

Banyak sekali orang memilih Parket Kayu untuk melengkapi desain lantai rumah, dan terbukti mampu memberikan nuansa keindahan, kenyamanan, dan kepuasan tersendiri

Tampilkan postingan dengan label Produk Lantai Kayu. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Produk Lantai Kayu. Tampilkan semua postingan

Sabtu, 05 November 2016

Minggu, 25 September 2016

Harga Decking Kayu Ulin

Home » , , , » Harga Decking Kayu Ulin

Kayu Ulin adalah salah satu jenis kayu yang memiliki kualitas tertinggi diantara kayu lainnya yang dihasilkan dari Kalimantan.
Memiliki tinggkat kekerasan yang maksimal hingga kayunya tak bisa ditembus dengan paku biasa, juga memiliki ketahanan yang sangat baik terhadap air, kelembaban, dan cuaca panas juga hujan.
Termasuk salah satu jenis kayu yang dilindungi di Indonesia yang tumbuh baik di pulau Kalimantan.
Untuk itu cocok sekali dibuat sebagai lantai kayu khusus area outdoor, atau exterior, yang sering terkena panas dan hujan.

Berikut spesifikasi produk decking kayu ulin
  • Species: Kayu Ulin
  • Asal Kayu: Kalimantan,
  • Type   :  Decking Kayu Anti 
  • Ukuran  : 1,9 x 9 x 200 hingga 400cm
  • Harga     : Rp. 1.080,000,-/m,
  • Harga tidak termasuk biaya pasang.
  • Biaya pasang Decking kayu Rp.120,000/m untuk semua jenis produk decking.




Minggu, 18 September 2016

Harga flooring kayu bengkirai

Home » , , » Harga flooring kayu bengkirai



Flooring Kayu Bengkirai Spesifikasi sbb;

  • Jenis Kayu ; Bengkirai,
  • Type ; Flooring,
  • Ukuran ; 1,5cm x 9cm x 30-120cm.
  • Grade ; Bagus
  • Harga Material = Rp 300.000,-/m2 


Kayu bengkiray dari sekian banyak jenis kayu,adalah kayu yang cocok untuk di aplikasikan buat lantai kayu,karena stabilitas susut muai terhadap kelembaban rendah.


Kayu Bengkirai adalah salah satu jenis Kayu keras yang di hasilkan dari Kalimantan.

Meskipun ada Kayu Bengkirai yang di hasilkan dari Sumatera, namun Kayu Bengkirai Kalimantan ini memiliki kualitas yang lebih baik di bandingkan Kayu dari Sumatera.
Kelebihan kayu Bengkirai dari Kalimantan ini adalah dari  serat kayu dan juga warna kayu, juga tingkat kepadatan,
Kayu bengkirai selain dibuat untuk Flooring Indoor juga dibuat untuk  Decking Outdoor, dan Balok Tiang Gazebo, juga Konstruksi atap

Dalam hal ini Kios Parquet memproduksi Kayu Bengkirai Kalimantan untuk di Jadikan Penutup Lantai, yang berupa Parquet dan juga Decking atau Pool Deck.



Memasang Decking Kayu 15



Minggu, 11 September 2016

Line Parket Mozaic Jati

Home » , , , , , , » Line Parket Mozaic Jati


Disebut Line Parket, karena ukurannya kecil-kecil dan penjangnya hanya 30cm/pcs. Dimensinya = 1,2cm x 1,5cm.
bisa di susun dengan beberapa macam pola pemasangan.
Bisa sistem acak seperti yang terlihat diatas, atau bisa juga model Mozaic mirip dengan anyaman bilik bambu, atau bisa juga sistem zig-zag.



Yang pasti, jenis parket yang ini cocok sekali untuk semua langgam gaya dan ruangan apapun.
Harga Materialnya hanya Rp. 130,000/m
Hanya pemasangannya agak mahal yaitu Rp. 140,000/m, dikarenakan pemasanganya lebih rumit dari parket biasa.

Tapi Kwalitas dan tampilannya sama dengan jenis parket Export yang harganya diatas 600,000/m


Senin, 05 September 2016

Parket Jati, Ukuran 5x30cm

Home » , , » Parket Jati, Ukuran 5x30cm

 Parket Kayu Jati.
  • Species : Kayu Jati
  • Ukuran : 12 x 50 x 30mm(T&G)
  • Kw.1: 90% Lepas Putih
  • Packing : Ikat/Dus
  • Harga : Rp.200.000/m (Tidak termasuk biaya pasang)
  • Min Order : 20m Untuk wilayah Bandung,
  • Min: 50m Untuk wilayah JABODETABEK.
  • Min 100m Untuk Jawa Tengah, Jawa Timur dan Bali
Detail;
  • Harga tersebut belum termasuk Biaya Pengiriman.
  • Untuk pemesanan di Wilayah Jawa tengah, Jawa Timur dan Bali, harga ditambah biaya Transportasi dan Akomodasi untuk Crew pemasang.
Parket kayu jati ini adalah salah satu jenis Lantai Kayu yang paling banyak diminati orang. itu dikarenakan jenis Parket ini memiliki karakter yang bersifat sedang,
  1. Dari Ukurannya tidak terlalu besar, juga tidak terlalu kecil.
  2. Dari segi harga juga tidak terlalu mahal, juga tidak terlalu murahan.
  3. Dari segi tampilan setelah terpasang juga terlihat sangat berkelas.
Permintaan Export-nya sendiri untuk jenis parket ini sangatlah membludak hingga mencapai 5,000 meter persegi tiap bulannya hanya untuk dua negara yaitu Malaysia dan Singapura, belum lagi permintaan dari Negara-negara lain yang juga antusias pada jenis parket ini.
Itulah alasan kenapa Jenis parket ini paling laku dipasaran.
Di penjualan lokal sendiri, Kami rata-rata menghabiskan jenis parket ini hingga 2,000 meter persegi tiap bulannya untuk pelayanan Bandung, Jakarta, Bali, Surabaya, Kalimantan, Padang, dan juga kota-kota lain.
Sejujurnya Kami hampir kewalahan untuk melayani permintaan jenis parket ini karena tidak seimbangnya permintaan dan juga penebangan PERHUTANI yang sangat dibatasi,Tapi walhasil, Kami terus bekerja keras untuk terus mengembangkan produksi agar tetap bisa memenuhi permintaan meskipun Vendor lain sudah angkat tangan dan tidak sanggup.

Memang Parket ini sangatlah cocok digunakan untuk lantai bangunan apapun.

Selain Jenis Parket ini, ada parket sejenis lain yang harganya lebih murah yang bisa jadi alternatif pilihan anda jika anda sedang mencari Harga Lantai Kayu yang lebih murah dan Ekonomis.
Kunjungi Tips Memasang Lantai Kayu jika Anda ingin menggunakan Lantai Kayu di rumah Anda.

Selasa, 30 Agustus 2016

Flooring Merbau

Home » » Flooring Merbau

Flooring Merbau, 

Harga Flooring Kayu Merbau dengan ukuran sbb:

    flooring merbau
  • Tebal; 1,5cm
  • Lebar 9cm
  • Panjang 35-120cm
  • Harga Rp. 320,000/m
  • Tidak termasuk pasang.
  • Biaya pasang dan Finishing =Rp 120,000/m menggunakan Bahan Melamine IMPRA
  • Biaya pasang dan Finishing =Rp 140,000/m menggunakan Bahan UPL (Ultran Parquet Lack)
flooring merbauflooring merbau


flooring merbauflooring merbau

Selasa, 02 Agustus 2016

Lantai Kayu, Decking, Kayu Daru-daru

Home » , , , » Lantai Kayu, Decking, Kayu Daru-daru

Decking.


  • Type   :  Decking Anti Slip (Kayu Daru-daru)
  • Ukuran  : 14mm x 85mm x Random 1000-2000mm
  • Packing  : Ikat
  • Berat      :...........
  • Harga     : Rp.380,000,-/m
Harga tidak termasuk pasang

Senin, 01 Agustus 2016

Parket Kayu Jati 5x20cm

Home » , , » Parket Kayu Jati 5x20cm

 Parket Jati.
  • Species : Kayu Jati
  • Ukuran : 12 x 50 x 20mm(T&G)
  • Kw.1: 90% Lepas Putih
  • Packing : Ikat/Dus
  • Harga : Rp.160.000/m (Tidak termasuk biaya pasang)
  • Min Order : 20m Untuk wilayah Bandung,
  • Min: 50m Untuk wilayah JABODETABEK.
  • Min 100m Untuk Jawa Tengah, Jawa Timur dan Bali
        Detail;
        • Harga tersebut belum termasuk Biaya Pengiriman.
        • Untuk pemesanan di Wilayah Jawa tengah, Jawa Timur dan Bali, harga ditambah biaya Transportasi dan Akomodasi untuk Crew pemasang.
        Parket kayu jati ini adalah salah satu jenis Lantai Kayu yang paling banyak diminati orang. itu dikarenakan jenis Parket ini memiliki karakter yang bersifat sedang,
        1. Dari Ukurannya tidak terlalu besar, juga tidak terlalu kecil.
        2. Dari segi harga juga tidak terlalu mahal, juga tidak terlalu murahan.
        3. Dari segi tampilan setelah terpasang juga terlihat sangat berkelas.
        Permintaan Export-nya sendiri untuk jenis parket ini sangatlah membludak hingga mencapai 5,000 meter persegi tiap bulannya hanya untuk dua negara yaitu Malaysia dan Singapura, belum lagi permintaan dari Negara-negara lain yang juga antusias pada jenis parket ini.
        Itulah alasan kenapa Jenis parket ini paling laku dipasaran.
        Di penjualan lokal sendiri, Kami rata-rata menghabiskan jenis parket ini hingga 2,000 meter persegi tiap bulannya untuk pelayanan Bandung, Jakarta, Bali, Surabaya, Kalimantan, Padang, dan juga kota-kota lain.
        Sejujurnya Kami hampir kewalahan untuk melayani permintaan jenis parket ini karena tidak seimbangnya permintaan dan juga penebangan PERHUTANI yang sangat dibatasi,Tapi walhasil, Kami terus bekerja keras untuk terus mengembangkan produksi agar tetap bisa memenuhi permintaan meskipun Vendor lain sudah angkat tangan dan tidak sanggup.

        Memang Parket ini sangatlah cocok digunakan untuk lantai bangunan apapun.

        Selain Jenis Parket ini, ada parket sejenis lain yang harganya lebih murah yang bisa jadi alternatif pilihan anda jika anda sedang mencari Harga Lantai Kayu yang lebih murah dan Ekonomis.
        Kunjungi Tips Memasang Lantai Kayu jika Anda ingin menggunakan Lantai Kayu di rumah Anda.