Senin, 25 Juli 2016

Pemasangan Lantai Parket Ruang Studio

Home » , , » Pemasangan Lantai Parket Ruang Studio

Pemasangan Parket Ruang Studio

Desain lantai untuk ruang studio yang paling cocok ya dengan menggunakan Lantai Parket.
Apapun jenis studionya, mau studio rekaman, studio musik, studio tari, ataupun jenis studio lainnya, lantai kayu memiliki fungsi yang sangat baik untuk efektifitas didalam studio.

Poto-poto disini adalah tampilan ruang studio dengan menggunakan lantai Paket kayu.
Beberapa Klient kami yang menggunakan Lantai kayu parket untuk ruang studio antara lain Studio 14 di Jalan Burangrang Bandung yang menggunakan Jenis Laminate. Studio 14 1ni adalah salah satu Studio Dancer atau sekolah dansa yang ada di Bandung.




Dengan menggunakan lantai kayu jenis Laminate Flooring dari Kendo dengan Type colorado Beech yang dipasang di Studio 14, memberikan efek yang sangat baik saat digunakan untuk dansa atau tari.

Studio lainnya adalah Studio Rekaman "Rumah Musik Zee" atau lebih popular RMZ Record.

RMZ Record yang sering digunakan untuk latihan dan produksi rekaman oleh artis Indonesia ini berlokasi di  
Komp. Sumber Sari, Jalan Sumber Mukti No. 22-11, Bandung, Phone: 081572211199, 
dengan Facebook Panspage https://www.facebook.com/rumahmusikzee/



Rumah Musik Zee adalah salah satu Studio musik dan rekaman yang cukup popular bagi para artis dan penyanyi, studio ini seringkali digunakan untuk produksi rekaman, juga sering masuk TV



Penggunaan Parket Kayu pada studio ini tidak hanya diaplikasikan pada lantai, namun juga seluruh dinding ruangan ditutup dengan Parket Kayu sehingga memberikan efek suara dengan hasil yang sangat maksimal didalamnya.

Dengan menggunakan Lantai dari Kayu Parket Jati menjadikan studio ini lebih terasa nyaman dan banyak diminati oleh kalangan Musisi dibanding studio lainnya.

0 komentar:

Posting Komentar